banner image

VOCALOID !!!

Vocaloid

Vocaloid
Pengembang Yamaha Corporation
Versi rilis terbaru Vocaloid2 / Januari 2007
Sistem operasi Microsoft Windows
Jenis Synthesizer
Situs web www.vocaloid.com
Vocaloid (ボーカロイド) adalah perangkat lunak produksi Yamaha Corporation yang menghasilkan suara nyanyian manusia. Komposisi musik dan lirik dimasukkan di layar penyunting sesuai nyanyian dan iringan musik yang diingini. Suara nyanyian diambil dari "pustaka suara" yang berisi sampling rekaman suara dari penyanyi sebenarnya. Lirik lagu dinyanyikan dalam bahasa Inggris atau bahasa Jepang.
Yamaha tidak menjual Vocaloid secara terpisah, melainkan dibundel dengan pustaka suara produksi perusahaan pustaka suara yang mendapat lisensi Yamaha. Vocaloid berasal dari kata "vocal" dan "android".
Perangkat lunak ini pertama kali dirilis Yamaha pada 26 Februari 2003. Teknik yang dipakai adalah Penyambung dan Pembentuk Artikulasi Nyanyian dengan Domain Frekuensi (Frequency-Domain Singing Articulation Splicing and Shaping). Sampling rekaman suara penyanyi profesional diolah dengan metode domain frekuensi. Hasilnya dimasukkan ke dalam basis data "artikulasi nyanyian" yang berisi potongan suara dan teknik bernyanyi..

Daftar penyanyi digital

(Nama, jenis kelamin, bahasa yang dikuasai, perusahaan, tanggal rilis)

Vocaloid

  • Leon (pria, aliran Soul, bahasa Inggris, Zero-G, 3 Maret 2004)
  • Lola (wanita, aliran Soul, bahasa Inggris, Zero-G, 3 Maret 2004)
  • Miriam (wanita, bahasa Inggris, Zero-G,, 26 Juli 2004)
Model: Miriam Stockley yang menyanyikan seri album Adiemus
Model: Meiko Haigō, aliran: pop, rock, jazz, R&B, lagu anak-anak. Bisa berduet dengan Hatsune Miku dan Kaito.
Model: Naoto Fūga, aliran: pop dan semua jenis musik, terutama lagu anak-anak.

[sunting] Vocaloid 2

Referensi

  1. ^ "About Vocaloid". Yamaha Corporation. http://www.vocaloid.com/en/introduction.html. Diakses pada 16 Juni 2011. 
  2.  "Hatsune Miku". Crypton Future Media. http://www.crypton.co.jp/mp/pages/prod/vocaloid/cv01.jsp. Diakses pada 16 Juni 2011. 
  3. "Vocaloid Features". Yamaha Corporation. http://www.vocaloid.com/en/features.html. Diakses pada 16 Juni 2011. 
  4. ^"Vocaloid New Singing Synthesis Technology". Crypton Future Media. http://www.crypton.co.jp/mp/pages/download/pdf/extra/vocaloid_catalog.pdf. Diakses pada 16 Juni 2011. 
  5. "Kagamine Rin/Len". Crypton Future Media. http://www.crypton.co.jp/mp/pages/prod/vocaloid/cv02.jsp. Diakses pada 16 Juni 2011.  
  6. "Megurine Luka Announced as Next Vocaloid 2 Character". Anime News Network. 6 Januari 2009. http://www.animenewsnetwork.com/news/2009-01-06/megurine-luka-announced-as-next-vocaloid-2-character. Diakses pada 7 Januari 2009
dan sekarang banyak cosplayer ,film,videoklip,komik yang dibuat para fansnya
ini gambar untuk vocaloid 2 nya.. banyak sekali,tapi lebih bagus di www.konachan.com kalian bisa milih,bagus bagus pula ^^





ini bagian untuk videoklipnya, untuk sebagiannya, tau kah kalian, mereka udah buat konser !!tinggal nonton di youtube..klik disini untuk lihat info banyak tentang vocaloid , bagus banget informasinya,tentang konser vocaloid di seluruh dunia :)



nah itulah vocaloid,ada kritik dan saran kirim email saja hakimmatulifatonah@gmail.com


VOCALOID !!! VOCALOID !!! Reviewed by ADMIN AIO on 05.04 Rating: 5

1 komentar:

banner image
Diberdayakan oleh Blogger.